Kamis, 08 November 2007

SELAYANG PANDANG

Sekolah yang kategori menyandang nama SPS ( sekolah pinggir sawah ) adalah SMP Negeri 1 Songgom , tidak ketinggalan seperti sekolah di perkotaan akan jumlah prasarana tempat. Pada tahun 1997 sekolah ini mulai digunakan sebagai tempat untuk mencerdaskan anak bangsa. Dengan kiprahnya sekolahan ini sudah meluluskan anak semala 10 periode.
Patut kiranya jika sekolah tersebut memiliki jumlah gedung dan ruang belajar yang sudah memadai, namun dari segi perlengkapan masih membutuhkan penambahan-penambahan yang yang tentunya akan lebih membantu peningkatan mutu pendidikan.
Dari segi personil warga sekolah, mereka semua warga yang baik dan berdedikasi tinggi khususnya para guru dan karyawan.

Tidak ada komentar: